Follow

Keep Up to Date with the Most Important News

By pressing the Subscribe button, you confirm that you have read and are agreeing to our Privacy Policy and Terms of Use

Dandim 1202/Skw Dampingi Kapolda Kalbar Tinjau Rapat Pleno

SINGKAWANG – Komandan Kodim 1202/Singkawang, Letnan Kolonel Arm Victor J.L Lopulalan, S.Sos., bersama Kapolres Singkawang AKBP Raimon Marcelino, S.I.K. dan Walikota Singkawang, Tjhai Chui Mie, SE. mendampingi kunjungan kerja Kapolda Kalimantan Barat, Irjen Pol Didi Haryonk meninjau Kegiatan Rapat Pleno Rekapitulasi Pemilu 2019 tingkat KPU Kota Singkawang di Hotel Dangau, Jalan Ahmad Yani, Kecamatan Singkawang Barat

Kunjungan Kapolda Kalimantan Barat, Irjen Pol Didi Haryono dimaksudkan untuk memastikan pengamanan Rapat Pleno Rekapitulasi Pemilu 2019 tingkat KPU Kota Singkawang berjalan dengan aman dan lancar.

Selain tersebut, Kapolda Kalbar juga mengunjungi Kantor KPU Kota Singkawang di Jalan Dr. Sutomo Kecamatan Singkawang Barat, Gudang Logistik Pemilu 2019 di Jalan GM. Situt Kecamatan Singkawang Barat serta Gudang Logistik Pemilu 2019 di Jalan Gusti Sulung Lelanang, Kecamatan Singkawang Barat. (maliki)

Advertisement

Add a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Keep Up to Date with the Most Important News

By pressing the Subscribe button, you confirm that you have read and are agreeing to our Privacy Policy and Terms of Use
Advertisement